Visi dan Misi

Visi


Terwujudnya Program Studi Seni Karawitan sebagai pusat pendidikan seni untuk menghasilkan sarjana yang trampil, kreatif, profesional, dan berwawasan keilmuan bagi pengembangan seni karawitan Jawa Timur.



Misi


a.   Melaksanakan pendidikan, penelitian, pengabdian kepada masyarakat di bidang seni karawitan yang berkualitas dan berdaya saing tinggi;


b.   Menciptakan lulusan yang trampil, kreatif, dan profesional dalam olah seni karawitan Jawa Timur;


c.   Membekali mahasiswa dengan ilmu pengetauan seni budaya sebagai modal dalam melaksanakan pengkajian seni;


d.   Membekali mahasiswa dengan pengetahuan budi pekerti sebagai bekal dalam kehidupan bersama di masyarakat.  


Tidak ada komentar:

Posting Komentar